
Kandungan kimia ubi kayu per 100 gram
- Kalori 146 kal
- Protein 1,2 gram
- Lemak 0,3 gram
- Hidrat arang 34,7 gram
- Kalsium 33 mg
- Fosfor 40 mg
- Zat besi 0,7 mg
- Vitamin B1 0,06 mg
- Vitamin C 30 mg
- Dan 70% bagian buah umbi kayu dapat dimakan.
- Vitamin A 11000 SI
- Vitamin C 275 mg
- Vitamin B1 0,12 mg
- Kalsium 165 mg
- Kalori 73 kal
- Fosfor 54 mg
- Protein 6,8 gram
- Lemak 1,2 gram
- Hidrat arang 13 gram
- Zat besi 2 mg
- 87% Bagian daun daun dapat dimakan.
- Tanin
- Enzim peroksidase
- Glikosida
- Kalsium oksalat.
- Sakit demam Siap 1 potong batang daun ubi kayu, rebus dengan 3 gelas air sampai mendidih. Kemudian saring untuk diambil airnya, lalu minum dua kali sehari pagi dan sore.
- Obat diare Ambil tujuh lembar daun ubi kayu, cuci sampai bersih kemudian rebus dengan volume air 4 gelas sampai mendidih dan tersisa 2 gelas, kemudian saring ambil airnya. Minum dua kali sehari, pagi dan sore, Untuk anak-anak yang masih menyusui terkena diare, ibunya yang minum air ramuan tersebut.
- Luka baru barang panas Ambil 1 potong buah ubi kayu buang kulitnya lalu parut peras ambil airnya. Biarkan beberapa saat sampai tepungnya mengendap. Ambil tepungnya dan gunakan untuk mengolesi bagian tubuh yang luka.
- Luka bernanah Ambil batang daun ubi kayu yang masih muda secukupnya, tumbuk sampai halus, gunakan untuk membalur tubuh yang mengalami luka
NB : Khusus bagi yang muslim sebaiknya sebelum melakukan terapi diatas anda membaca Basmallah supaya khasiat ubi jalar semakin banyak